Tips ampuh menghemat baterai android


 Dari banyak nya smartphone yang beredar sekarang ini handphone atau hp android menjadi pilihan banyak orang, ya kenapa tidak? kualitas nya yang baik serta harga nya yang relatif lebih murah dibandingkan dengan smartphone lain membuat hp android ini banyak menjadi pilihan para pengguna smartphone, bahkan dengan harga nya yang relatif lebih murah hp android tidak kalah bersaing bila soal oprating sistem, android sendiri di support oleh google secara langsung dan hal ini pula yang membuat google menjadi spesial, namun karena hp canggih yang satu ini memenggunakan banyak daya untuk memaksimalkan kinerjanya, terkadang pemakaian baterai hanya sebentar, untuk itu mari kita ketahui bagaimana cara menghemat baterai android kita, berikut tips agar baterai android anda hemat:
1. Ubah Jenis Koneksi Sinyal
Sebagian besar baterai yang habis terpakai adalah karena penggunaan internet ya hal ini di karenakan banyak aplikasi android yang secara langsung terkoneksi ke internet namun dalam hal ini kita bisa sedikit menghemat batrei dengan cara mengubah jenis koneksi kita dari HSDPA ke GPRS
2. Matikan Koneksi Internet
Jika anda hanya menggunakan hp untuk sekedar memutar musik atau bermain game offline mematikan koneksi internet akan sangat efektiv untuk menghemat baterai hp anda.
3. Gunakan Modus Pesawat
Hal ini juga bisa anda lakukan ketika dalam perjalanan jauh dan anda tidak sedang menunggu sms atau telepon masuk dan tidak dalam penggunaan internet hal ini adalah cara yang sangat efektiv untuk menghemat baterai hp android.
4. Matikan Koneksi Bluetooth
Saya pikir jika anda tidak sedang menerima atau mengirim file sebaiknya bluetooth anda matikan saja agar penggunaan baterai sedikit menurun.
5. Matikan GPS
Karena GPS menggunakan koneksi internet sebaiknya anda matikan jiga GPS sedang tidak anda pergunakan
6. Matikan Koneksi Wifi
Jika sedang tidak berada di area wifi sebaiknya koneksi wifi anda matikan untuk menghemat penggunaan daya baterai.

dan yaa itu dia bagaimana cara menghemat baterai android,tapi jika masih boros mungkin ada masalah yang terjadi dengan baterai atau hp android kamu,semoga bermanfaat
source:google dan pengalaman pribadi.
Previous
Next Post »

1 komentar:

Click here for komentar
9 September 2015 pukul 01.29 ×

Oh jadi ini tips nya,thanks ya gan :v myblogshelmy.blogspot.com

Congrats bro Helmy Pramudita you got PERTAMAX...! hehehehe...
Reply
avatar

Terimakasih sudah membaca!!!
Komentar jangan OOT dari articel ya
Bila ada pertanyaan atau complain tentang blog saya,jangan malu-malu untuk "Berkomentar"
Gak perlu pake link Aktif,Pasti saya visit balik kok
#LoveYourPhone ConversionConversion EmoticonEmoticon

Thanks for your comment
?max-results=10">Games
');
    ?orderby=published&alt=json-in-script&callback=mythumb1\"><\/script>");
?max-results=10">Business
');

populer